Home » web development » Cara Menggunakan Simditor Sebagai Text Editor Web

Cara Menggunakan Simditor Sebagai Text Editor Web


Cara Menggunakan Simditor Sebagai Text Editor Web

omahkoding.com – Simditor adalah text editor WYSIWYG berbasis browser. Pada kesempatan kali ini omah koding akan mengulas tentang cara menggunakan text editor simditor.

Simditor

Langkah 1 : Download Assets simditor

Donwload assets simditor disini

Langkah 2 : Import file asset ke dalam web

Langkah 3 : Textarea

Untuk menggunakan text editor, yaitu menggunakan tag element textarea.

Langkah 4 : Panggil simditor dengan javacript

Agar simditor terpasang di textarea, panggil simditor dengan javscript seperti diabwah ini.

Untuk lebih detailnya seperti ini:

Tags: ,